Filter Spoon (Cartridge Filter) 40″ 1 micron adalah komponen penting yang dirancang khusus untuk digunakan dalam housing filter dengan ukuran 40 inch dan mampu menyaring partikel dengan ukuran hingga 1 mikron. Produk ini sangat efektif dalam menjernihkan air sumur atau ledeng dari kotoran dan air yang keruh.